13 Tim Mahasiswa UNJA Lolos Pendanaan P2MW Tahun 2024

Uce Lestari mengucapkan selamat kepada 13 tim P2MW Universitas Jambi yang lolos dan bagi yang tidak lolos semoga di tahun kedepannya dapat lolos kembali dan telah memiliki pengalaman untuk berkompetisi di ajang nasional, karena sejatinya kegagalan merupakan kesuksesan yang tertunda.

PIC Program P2MW UNJA Prof. Dr. Shofia Amin, S.E., M.Si., mengungkapkan rasa syujur dan menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi atas pencapaian dan membanggakan UNJA di ajang P2MW.

Bacaan Lainnya

“Alhamdulillah wa syukurillah ini sesuatu yg luar biasa bahagianya bagi saya. UNJA mencapai 7 peringkat besar dalam perolehan proposal yg lolos pendanaan Kompetisi Nasional P2MW 2024. Dari 13 proposal tersebut, 9 proposal kontributornya berasal dari FEB. Semua ini tercapai berkat kerja sama yang kompak antara mahasiswa, dosen pembimbing, unsur pimpinan, Tim pengelola P2MW UNJA dan semua pihak-pihak yang telah membantu yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Semoga kedepannya UNJA semakin berkibar dalam menghasilkan mahasiswa-mahasiswa berprestasi,” tutup Prof. Sophia.

Diketahui, 13 tim mahasiswa UNJA yang mendapatkan pendanaan P2MW, yaitu Manufaktur dan Teknologi Terapan, Jasa Pariwisata & Perdagangan, Industri Kreatif, Seni, Tahapan & Budaya, Makanan & Minuman, Bisnis Digital.

Kunjungi : www.unja.ac.id.

Pewarta : A.Erolflin
Editor : Firman

Ikuti Kami di :
banner 300x250banner 300x250

Tinggalkan Balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.