JAMBI, Beritategas.com – Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Tahun 2024, Titik Lokasi (Tilok) Jambi 2 bertempat di Balairung Universitas Jambi Kampus Mendalo, diikuti sebanyak 96 instansi’ dengan jumlah peserta seleksi sebanyak 16.677 orang pelamar. Jumlah hari pelaksanaan 16 hari, dengan jumlah komputer yang digunakan setiap sesi 300 unit.
Pantauan melalui Media Sosial Akun Resmi Unit Pelaksana Teknis Badan Kepegawaian Negara Jambi https://www.instagram.com/uptbknjambiofficial/, Minggu (20/10/2024) terlihat info tentang, lokasi tes di Titik Lokasi UPT BKN Jambi, titik lokasi mandiri BKN.
Berikut ini tempat ujian titik lokasi mandiri BKN yaitu :
Titik Lokasi Jambi 1 (Hotel Cahaya Prima) : Jl. Sunan Gn. Jati, Kenali Asam Bawah, Kec. Kota Baru, Kota Jambi, Jambi.
– Titik Lokasi Jambi 2 (Balairung Universitas Jambi) : Jl. Jambi – Muara Bulian No.KM. 15, Mendalo Darat, Kec. Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi, Jambi.
Berikut jadwal dan instansi peserta:
-Hari ke-1 Jumat, 18 Oktober 2024
1. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.
Hari ke-2 Sabtu, 19 Oktober 2024
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.
Hari ke-3 Minggu, 20 Oktober 2024
1. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi,
2. Kementerian Komunikasi dan Informatika
Hari ke-4 Senin, 21 Oktober 2024
1. Kementerian Komunikasi dan Informatika
2. Kejaksaan Agung
Hari ke-5 Selasa, 22 Oktober 2024 dengan peserta 1.200 pelamar
1. Kejaksaan Agung
2. Sekjen WANTANNAS
3. Badan Informasi Geospasial
4. Badan narkotika nasional
5. Setjen Dewan Perwakilan Daerah
6. Badan Nasional Penanggulangan Terorisme
7. Pemerintah Kab. Aceh timur
8. Pemerintah Kab. Bireuen
9. Pemerintah Kab. Aceh Barat Daya
10.Pemerintah Kota Lhokseumawe
11. Pemerintah Kab. Karo
12.Pemerintah Kab. Labuhanbatu
13.Pemerintah Kab. Asahan
14.Pemerintah Kab. Mandailing Natal
15.Pemerintah Kab. Labuhanbatu Selatan
16.Pemerintah Kab. Nias Barat
17.Pemerintah Kota Pematangsiantar
18.Pemerintah Kota Gunung Sitola
19.Pemerintah Kab. Pelalawan
20.Pemerintah Kab. Rokan Hulu
21. Pemerintah Kab. Pasaman
22.Pemerintah Kab. Pesisir Selatan
23.Pemerintah Kab. Sawah Lunto
24.Pemerintah Kab. Batang Hari
-Hari ke-6 Rabu, 23 Oktober 2024
1. Kab. Batang Hari
-Hari ke-7 Kamis. 24 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Batang Hari
2. Pemerintah Kab. Bungo
-Hari ke-8 Jumat. 25 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Bungo
-Hari ke-9 Sabtu. 26 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Bungo
2.Pemerintah Kab. Sarolangun
-Hari ke-10 Minggu. 27 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Sarolangun
-Hari ke-11 Senin. 28 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Sarolangun
2.Pemerintah Kab. Tebo
-Hari ke-12 Selasa, 29 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Tebo
2. Pemerintah Kab. Tanjung Jabung Timur
-Hari ke-13 Rabu, 30 Oktober 2024
1. Pemerintah Kab. Tanjung Jabung Timur
2. Pemerintah Kota Jambi
-Hari ke-14 Kamis, 31 Oktober 2024
1. Pemerintah Kota Jambi
2. Pemerintah Kab. Ogan Komering Ulu
3. Pemerintah Kab. Komering Ulu
4. Pemerintah Kab. Bangka
5. Pemerintah Kab. Bangka Tengah
6. Pemerintah Kab. Bangka Selatan
7. Pemerintah Kab. Belitung Timur
8. Pemerintah Kab. Bengkulu Selatan
9. Pemerintah Kab. Rejang Lebong
10. Pemerintah Kab. Kaur
11. Pemerintah Kab. Lampung Tengah
12. Pemerintah Kab. Tulang Bawang
13. Pemerintah Kab. Pringsewu
14. Pemerintah Kota Bandar Lampung
15. Pemerintah Kab. Karawang
16. Pemerintah Kab. Subang
17. Pemerintah Kab. Bandung
18. Pemerintah Kab. Ciamis
19. Pemerintah Kab. Cirebon
20. Pemerintah Kab. Indramayu
21. Pemerintah Kota Cirebon
22. Pemerintah Kota Depok
23. Pemerintah Kota Cimahi
24. Pemerintah Kota Banjar
25. Pemerintah Kota Serang
26. Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta
27. Pemerintah Provinsi Jawa Tengah
28. Pemerintah Kab. Kendal
29. Pemerintah Kab. Grobogan
30. Pemerintah Kab. Jepara
31. Pemerintah Kab. Cilacap
32. Pemerintah Kab. Magelang
33. Pemerintah Kab. Temanggung
34. Pemerintah Kab. Kebumen
35. Pemerintah Kab. Karanganyar
36. Pemerintah Kota Semarang
37. Pemerintah Kota Surakarta
38. Pemerintah Kab. Gresik
39. Pemerintah Kab. Jember
40. Pemerintah Kab. Kediri
41. Pemerintah Kab. Ngawi
42. Pemerintah Kab. Ponorogo
43. Pemerintah Kab. Lamongan
44. Pemerintah Kab. Landak
45. Pemerintah Kota Pontianak
46. Pemerintah Kab. Gunung Mas
47. Pemerintah Kab. Seruyan
48. Pemerintah Kab. Kutai Timur
49. Pemerintah Kab. Penajam Paser Utara
50. Pemerintah Kab. Banggai Kepulauan
51. Pemerintah Kab. Sigi
52. Pemerintah Kota Makassar
53. Pemerintah Kab. Wakatobi
54. Pemerintah Kab. Sumbawa Barat
55. Pemerintah Kota Bima
56. Pemerintah Kab. Timor Tengah Selatan
57. Pemerintah Kab. Flores Timur
58. Pemerintah Kab. Manggarai
59. Pemerintah Kab. Sumba Barat
60. Pemerintah Kab. Manggarai Barat
61. Pemerintah Kab. Maluku Barat Daya
62. Pemerintah Provinsi Maluku Utara
63. Pemerintah Kab. Bintan
64. Pemerintah Kab. Karimun
Hari ke-15 Jum’at, 1 November 2024
1. Pemerintah Kota Sungai Penuh
Hari ke-16 Sabtu, 2 November 2024
Pemerintah Kota Sungai Penuh
Pemerintah Kab. Sumbawa
Semoga Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Badan Kepegawaian Negara Tahun Anggaran 2024 bebas dari praktek-praktek tidak terpuji.
Presiden RI Prabowo Subianto dalam pidato perdananya sebagai Presiden RI ke-8 mengajak, “kita harus berani menghadapi dan memberantas korupsi dengan perbaikan sistem, dengan penegakan hukum yang tegas, dengan digitalisasi. Insya Allah kita akan kurangi korupsi secara signifikan”.
Pewarta: A.Erolflin
Editor: Firman