Polda Sumsel Bagikan Daging Qurban Kepada Wartawan dan Warga

Panitia
Ketua Panitia Qurban Saiful Arifin Didampingi Ustad Darul Jalal, S.ag

PALEMBANG, Beritategas.com – Hari Raya Idul Adha 1443H, Warga muslim melakukan sholat IED di masjid Al-Aman Pakri dan dilanjutkan dengan pemotongan hewan Qurban sebanyak Lima ekor sapi dan Delapan Ekor Kambing, Minggu (10/7) di komplek pakri Jl.bambang utoyo Kelurahan Duku kecamatan ilir timur dua kota Palembang Provinsi Sumsel.

Dan tempat lokasi pemotongan hewan Qurban kegiatan dilakukan di belakang masjid Al-Aman.

Bacaan Lainnya

Salah satu ketua panitia pelaksana kegiatan pemotong hewan Qurban yang bernama Saiful Arifin Didampingi Ustad Darul Jalal, S.ag dijumpai media ini, mengatakan, kegiatan ini dilakukan sekitar pukul.8:30 WIB Sampai selesai acara.

“Bantuan ini dari polda sumsel dengan bersamaan dari donatur, hewan Qurban yang disembelih sebanyak 5 ekor sapi dan 8 kambing, dan dibagikan untuk warga setempat dan sekitar daerah lemabang wilayah komplek pakri ungkap,” Saiful Arifin.

Lanjut dikatakan, Kami sebagai panitia telah membagikan kupon khususnya buat para wartawan sekitar kurang lebih 150 kupon daging dan warga berjumlah seluruhnya kurang lebih 500 kupon daging.

“kami disini juga tidak memandang suku dan ras agama apapun disini kita saling berbagi kebaikan dalam kemitraan polri bersama warga maupun para media dalam hari raya idul adha 1443 H bagi umat islam,” tutupnya.

Pewarta: Sadiman
Editor: Firman

Ikuti Kami di :banner 300x250
banner 300x250banner 300x250banner 300x250banner 300x250banner 300x250

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.